Rabu, 08 Juni 2016

Rqngkuman jaringan dasar semester genap

RANGKUMAN MATERI JARINGAN DASAR KELAS X SEMESTER GENAP DAN KB GENAP

Kegiatan Belajar 2 :UDP (User Datagram Protocol) 
UDP, singkatan dari User Datagram Protocol yaitu suatu protokol yang berada pada
lapisan transpor TCP/IP yang bekerja pada lapisan antar host yang berguna untuk
membuat komunikasi yang bersifat connectionless. Hal ini berarti suatu paket yang
dikirim melalui jaringan dan mencapai komputer lain tanpa membuat suatu koneksi.
Sehingga dalam perjalanan ke tujuan paket dapat hilang karena tidak ada koneksi
langsung antara kedua host, jadi UDP sifatnya tidak realibel.
Pada  internet protocol suite , layer transport merupakan layer yang berada
diatas layer  network. Jika layer network berfungsi untuk mengatur transfer data antar
-system, maka fungsi dari layer transport ini adalah untuk mengatur transfer data
antar proses. Proses yang terjadi pada saat transfer data ini bisa menggunakan
berbagai macam  protocol seperti ;UDP (User Datagram Protocol), TCP Transmisson
Control Protocol),  DCCP (Diagram Congestion Control Protocol), SCTP (Stream
Control Transmission  Protocol), dan RSVP (Resource Reservation Protocol).
Dimana tiap -tiap protocol  tersebut memiliki karakteristik dan fungsi yang berbeda -beda.Diantara beberapa  protokol pada layer tersebut yang paling sering digunakan
adalah UDP dan TCP.

Kegiatan Belajar 4 :Perbandingan Arsitektur OSI dan TCP/IP
1. Perbandingan Arsitektur OSI dan TCP/IP
Pengertian jaringan komputer walaupun jumlahnya berbeda, namun semua fungsi dari lapisan-lapisan arsitektur OSI telah tercakup oleh arsiekttur RANGKUMAN MATERI JARINGAN DASAR KELAS X SEMESTER GENAP

Kegiatan Belajar 2 :UDP (User Datagram Protocol) 
UDP, singkatan dari User Datagram Protocol yaitu suatu protokol yang berada pada
lapisan transpor TCP/IP yang bekerja pada lapisan antar host yang berguna untuk
membuat komunikasi yang bersifat connectionless. Hal ini berarti suatu paket yang
dikirim melalui jaringan dan mencapai komputer lain tanpa membuat suatu koneksi.
Sehingga dalam perjalanan ke tujuan paket dapat hilang karena tidak ada koneksi
langsung antara kedua host, jadi UDP sifatnya tidak realibel.
Pada  internet protocol suite , layer transport merupakan layer yang berada
diatas layer  network. Jika layer network berfungsi untuk mengatur transfer data antar
-system, maka fungsi dari layer transport ini adalah untuk mengatur transfer data
antar proses. Proses yang terjadi pada saat transfer data ini bisa menggunakan
berbagai macam  protocol seperti ;UDP (User Datagram Protocol), TCP Transmisson
Control Protocol),  DCCP (Diagram Congestion Control Protocol), SCTP (Stream
Control Transmission  Protocol), dan RSVP (Resource Reservation Protocol).
Dimana tiap -tiap protocol  tersebut memiliki karakteristik dan fungsi yang berbeda -beda.Diantara beberapa  protokol pada layer tersebut yang paling sering digunakan
adalah UDP dan TCP.

Kegiatan Belajar 4 :Perbandingan Arsitektur OSI dan TCP/IP
1. Perbandingan Arsitektur OSI dan TCP/IP
Pengertian jaringan komputer walaupun jumlahnya berbeda, namun semua fungsi dari lapisan-lapisan arsitektur OSI telah tercakup oleh arsitektur TCP/IP. 
Physical Layer  (lapisan fisik) merupakan lapisan terbawah yang
mendefinisikan besaran fisik seperti media komunikasi, tegangan, arus, dsb. Lapisan
ini dapat bervariasi bergantung pada media komunikasi pada jaringan yang
bersangkutan. TCP/IP bersifat fleksibel sehingga dapat mengintegralkan
mengintegralkan berbagai jaringan dengan media fisik yang berbeda-beda. 
Network  Access  Layer mempunyai fungsi yang mirip dengan   Data Link
layer pada OSI. Lapisan ini mengatur penyaluran data frame-frame data pada media
fisik yang digunakan secara handal. Lapisan ini biasanya memberikan servis untuk
deteksi dan koreksi kesalahan dari data yang ditransmisikan. Beberapa contoh protokol yang digunakan pada lapisan ini adalah X.25 jaringan publik, Ethernet untuk
jaringan Etehernet, AX.25 untuk jaringan Paket Radio dsb. 
Internet Layer mendefinisikan  bagaimana hubungan dapat terjadi antara dua
pihak yang berada pada jaringan yang berbeda seperti  Network Layer  pada OSI.
Pada jaringan Internet yang terdiri atas puluhan juta host dan ratusan ribu jaringan
lokal, lapisan ini bertugas untuk menjamin agar suatu paket yang dikirimkan dapat
menemukan tujuannya dimana pun berada. Oleh karena itu, lapisan ini memiliki
peranan penting terutama dalam mewujudkan internetworking yang meliputi wilayah
luas (worldwide Internet). Beberapa tugas penting pada lapisan ini adalah:
Addressing, yakni melengkapi setiap datagram dengan alamat Internet dari
tujuan. Alamat pada protokol inilah yang dikenal dengan Internet Protocol Address (
IP Address). Karena pengalamatan (addressing) pada jaringan TCP/IP berada pada
level ini (software), maka jaringan TCP/IP independen dari jenis media dan komputer
yang digunakan. 
Routing, yakni menentukan ke mana datagram akan dikirim agar mencapai
tujuan yang diinginkan. Fungsi ini merupakan fungsi terpenting dari Internet Protocol
(IP). Sebagai protokol yang bersifat  connectionless, proses routing sepenuhnya
ditentukan oleh jaringan. Pengirim tidak memiliki kendali terhadap paket yang
dikirimkannya untuk bisa mencapai tujuan. Router-router pada jaringan TCP/IP lah
yang sangat menentukan dalam penyampaian datagram dari penerima ke tujuan. 
Transport Layer mendefinisikan cara-cara untuk melakukan pengiriman data
antara end to end host secara handal. Lapisan ini menjamin bahwa informasi yang
diterima pada sisi penerima adalah sama dengan informasi yang dikirimkan pada
pengirim. Untuk itu, lapisan ini memiliki beberapa fungsi penting antara lain :
Flow  Control. Pengiriman data yang telah dipecah menjadi paket-paket
tersebut harus diatur sedemikian rupa agar pengirim tidak sampai mengirimkan data
dengan kecepatan yang melebihi kemampuan penerima dalam menerima data. 
Error Detection. Pengirim  dan penerima juga melengkapi data dengan
sejumlah informasi yang bisa digunakan untuk memeriksa data yang dikirimkan
bebas dari kesalahan. Jika ditemukan kesalahan pada paket data yang diterima,
maka penerima tidak akan menerima data tersebut. Pengirim akan mengirim ulang 
paket data yang mengandung kesalahan tadi. Namun hal ini dapat menimbulkan
delay yang cukup berarti. Pada TCP/IP, protokol yang dipergunakan adalah  Transmission Control
Protocol (TCP) atau User Datagram Protocol ( UDP ). TCP  dipakai untuk aplikasi-
aplikasi yang membutuhkan keandalan data, sedangkan UDP  digunakan untuk
aplikasi yang membutuhkan panjang paket yang pendek dan tidak menuntut
keandalan yang tinggi. TCP memiliki fungsi  flow control  dan  error detection  dan
bersifat connection oriented. Sebaliknya pada UDP yang bersifat connectionless tidak
ada mekanisme pemeriksaan data dan  flow control, sehingga UDP disebut juga
unreliable protocol. Untuk beberapa hal yang menyangkut efisiensi dan
penyederhanaan, beberapa aplikasi memilih menggunakan UDP sebagai protokol
transport. Contohnya adalah aplikasi database yang hanya bersifat  query dan
response, atau aplikasi lain yang sangat sensitif terhadap delay seperti  video
conference. Aplikasi seperti ini dapat mentolerir sedikit kesalahan (gambar atau suara
masih bisa dimengerti), namun akan tidak nyaman untuk dilihat jika terdapat delay
yang cukup berarti.
Application Layer merupakan lapisan terakhir dalam arsitektur TCP/IP yang
berfungsi mendefinisikan aplikasi-aplikasi yang dijalankan pada jaringan. Karena itu,
terdapat banyak protokol pada lapisan ini, sesuai dengan banyaknya aplikasi TCP/IP
yang dapat dijalankan. Contohnya adalah SMTP ( Simple Mail Transfer Protocol )
untuk pengiriman e-mail, FTP (File Transfer Protocol) untuk transfer file, HTTP (Hyper
Text Transfer Protocol) untuk aplikasi web, NNTP (Network News Transfer Protocol)
untuk distribusi news group dan lain-lain. Setiap aplikasi pada umumnya
menggunakan protokol TCP dan IP, sehingga keseluruhan keluarga protokol ini
dinamai dengan TCP/IP.

Kegiatan Belajar 6 : Setting IP address pada windows Dan Linux  
1. Setting IP Address pada windows seven 
Setting IP address pada windows 7 memang sedikit berbeda dengan windows
XP sehingga orang yang sudah terbiasa dengan windows XP kadang merasa
bingung langkah-langkahnya. Pada dasarnya setting IP address digunakan
dengan tujuan untuk memberi IP static pada komputer sehingga bisa terkoneksi
dengan jaringan. Berikut adalah langkah-langkah setting IP address pada windows 7:
    1.        klik start pada windows 7 anda,kemudian pilih control panel.
          2.        pada menu control panel pilih view network status and tasks yang
berada di bawah Network and Internet.
          3.       setelah anda masuk ke view network status and tasks, anda akan
dibawa masuk ke network and sharing center seperti gambar dibawah ini. kemudian
pilih change adapter setting pada menu bagian kiri.
          4.        klik kanan pada icon Local Area Connection, kemudian pilih
properties.
          5.        Setelah masuk pada menu local area connection, pilih internet
protocol version 4 (TCP/IPv4) kemuan klik properties.
          6.        Pada menu internet protocol version 4 (TCP/IPv4) centang use
the following IP Address kemudian isi IP address sesuai yang di inginkan .
Setelah IP address sudah diisi, kemudian klik OK pada tombol bagian bawah.
dan selamat anda sudah bisa setting IP Address pada windows 7.
2.Setting IP-Address Linux Debian
Bagaimana Cara setting ip address di Linux..? Berikut ini cara-cara Untuk mensetting
Linux debian dan Mandriva anda.
#. Untuk Debian :
1. Login As Root :
sany@kenshin:~$ su
Password:
Setelah login sebagai root maka buka /etc/network/interfaces
kenshin:/home/sany# vi /etc/network/interfaces
Muncul deh isinya
# The loopback network interface
auto lo
iface lo inet loopback
# The primary network interface
auto eth0
iface eth0 inet static
name Ethernet LAN card
address 192.168.1.1
netmask 255.255.255.0
broadcast 192.168.1.255
network 192.168.1.0
gateway 192.168.1.254

Catatan :
eth0 adalah nama kartu network anda, semua linux selalu terbiasa dari 0,1,2.. dsb.
Name adalah Nama Kartu anda.
address adalah Ip Address komputer anda yang di gunakan di eth0
Netmask, tergantung perhitungan anda.
Broadcast ip yang digunakan untuk mengumumkan ip anda.
Network anda
gateway digunakan sebagai ip yang digunakan untuk akses ke internet atau jaringan
luar.
1. Login As Root :
sany@kenshin:~$ su
Password:
Setelah login sebagai root maka buka /etc/sysconfig/network-scripts/ifctg-eth0
kenshin:/home/sany# vi /etc/sysconfig/network-scripts/ifctg-eth0
Muncul deh isinya
# The loopback network interface
auto lo
iface lo inet loopback
# The primary network interface
auto eth0
iface eth0 inet static
name Ethernet LAN card
address 192.168.1.1
netmask 255.255.255.0
broadcast 192.168.1.255
network 192.168.1.0
gateway 192.168.1.254
Catatan :
eth0 adalah nama kartu network anda, semua linux selalu terbiasa dari 0,1,2.. dsb.
Name adalah Nama Kartu anda.
address adalah Ip Address komputer anda yang di gunakan di eth0
Netmask, tergantung perhitungan anda.
Broadcast ip yang digunakan untuk mengumumkan ip anda.
Network anda
gateway digunakan sebagai ip yang digunakan untuk akses ke internet atau jaringan
luar.
Nah setelah itu baru deh kita restart
#>/etc/init.d/networking stop
#>/etc/init.d/networking start.

Kegiatan Belajar 8 : Pengalamatan IP v6
1.Pengalamatan IP v6
IPv6 ini merupakan perkembangan dari IPv4 yang dapat menyediakan lebih
banyak IP address karena IPv6 ini panjangnya adalah 128 bit tidak seperti IPv4
yang panjangnya hanya 32 bit saja. selain itu, masih banyak kelebihan lain dari
IPv6 ini bila  dibandingkan dengan IPv4.
Keunggulan IPv6
          1.       Jumlah IP Address yang sangat banyak 
Seperti yang telah diketahui, pada IPv4 panjang satu alamat IP-nya adalah 32 bit yang berarti dapat menyediakan alamat IP sebanyak 4.294.967.296.sedangkan IPv6 pada satu alamat IP-nya panjangnya 128 bit atau dengan kata lain dapat menyediakan alamat IP sebanyak 3.4 x 1038.
          2.       Autoconfiguration
Komputer pengguna yang terhubung dengan jaringan IPv6 akan
mendapatkan IP address langsung dari router, sehingga nantinya DHCP server
tidak diperlukan lagi.
          3.       Security
IPv6 telah dilengkapi dengan protokol IPSec, sehingga semua aplikasi telah
memiliki security yang optimal bagi berbagai aplikasi yang membutuhkan keamanan, misalnya saja transaksi e-banking.
         4.       Quality of Service. 
IPv6 memiliki protokol QoS yang terintegrasi dengan baik, sehingga semua
aplikasi yang berjalan diatas Ipv6 memiliki jaminan QoS, terutama bagi aplikasi
yang sensitive terhadap delay seperti VoIP dan streaming video.

Jenis Pengalamatan IPv6 
          1.       Unicast
Pengalamatan unicast mirip dengan IPv4 yaitu dengan sekumpulan alamat
dengan sejumlah bit kontinyu yang sama sesuai dengan alamat subnet-nya dan
Class-less Interdomain Routing (CIDR).
          2.       Anycast
Pengalamatan anycast digunakan untuk mengirimkan packet ke salah satu
anggota dari anycast yang terdekat. Jadi sebuah alamat anycast digunakan oleh
beberapa interface dan setiap packet anycast akan terkirim ke interface anggota
yang terdekat. Model pengalamatan pada anycast hampir sama dengan model
unicast. Jadi secara sintaksis alamat anycast sama saja dengan unicast, hanya
saja sebuah alamat anycast digunakan oleh lebih dari 1 host.
           3.       Multicast 
Alamat multicast IPv6 digunakan sebagai identitas sebuah group node. Jika packet dikirim ke alamat multicast, maka packet tersebut akan diterima oleh semua node anggota dari group tersebut. Sebuah node dapat menjadi anggota banyak group multicast .
           4.       Capturing IPv6
Hop limit terdiri dari 8-bit unsigned integer. Nilai dari hop limit ini terus berkurang
satu persatu setiap melewati node saat paket dikirim. Paket akan dihilangkan
apabila hop limit terus berkurang hingga nol. Pada gambar tersebut terlihat jika
node limit-nya 255. Hal itu berarti paket yang dikirim tersebut langsung dikirim ke
destination tanpa melewati node tertentu.
           5.       Subnetting Classfull
Classfull adalah alamat IP yang dibagi berdasarkan dalam kelas.Ada 5 kelas
yang berbeda dan itu adalah kelas yang memutuskan ukuran jaringan. Empat bit
pertama dari alamat IP yang digunakan untuk mengidentifikasi kelas. Dari lima
kelas A, B, C, D dan E. kelas A, B dan C digunakan untuk jaringan  unicast, D
untuk jaringan multicast dan E disediakan untuk penggunaan ”masa depan”.  


Kegiatan Belajar 10 : Network Address Translation (NAT)
1. Network Address Translation (NAT)
Keterbatasan alamat pada IPv4 merupakan maslah pada jaringan global atau
internet. Untuk memksimalkan menggunakqn alamat IP yang di berikan oleh internet
service provider (ISP) maka dapat digunakan Network Address Translation atau
sering di singkat dengan NAT. NAT membuat jaringan yang menggunakan alamat
local(private), alamat yang tidak boleh ada dalam table routing internet dan di
khusukan untuk jaringan local/internet, agar dapat berkomunikasi ke internet dengan
jalan meminjam alamat IP internet yang di alokasikan oleh ISP.
Dengan teknologi NAT maka di mungkinkan alamat IP local/private terhubung
dengan jaringan public seperti internet sebuah router NAT di tempatkan antara
jaringan local(inside network) dan jaringan public (outside network), dan
mentranslasikan alamat local/internal menjadi alamat IP global yang unik sebelum
mengirimkan paket ke jaringan luar seperti internet. Sehingga dengan NAT,jaringan
internal/local tidak akan terlihat oleh dunia luar/internal.
a. Pembagian Nat
Nat dapat di bagi menjadi 2, yaitu : 
 1). Static
       Translasi static terjadi ketika sebuah alamat local (inside) di petakan kepada
sebuah alamat global/internet(outside). Alamat local dan global tersebut di petakan 1
lawan 1 secara statistic.
2). Dinamik
o  NAT dengan kelompok
Translasi dinamik terjadi ketika router NAT di set untuk memahami alamat local yang
harus di translasikan, dan kelompok (POOL) alamt global yang akan di gunakan
untuk terhubung ke internet. Proses NAT dinamik ini dapat memetakan beberap
kelompok alamat local ke beberapa kelompok alamat global.
o  Nat overload
Sejumlah IP local internal dapat di translasikan ke suatu alamat IP global(outside).
Hali ini sangat menghemat penggunaan alokasi IP dari ISP. Sharing/pemakaian
bersama 1 alamat Ip ini menggunakan methode port multiplexing, atau perubahan
port ke packet outbound.
b. Keuntungan dan Kerugian NAT
Nat sangan berguna/penting untuk mentranslasikan alamat IP. sebagai contoh
apabila akan berganti ISP atau menggabungkan 2 internet(2 perusahaan) maka di
harmuskan untuk merubah alamat IP internal. Akan tatapi dengan menggunkan
teknologi Nat maka di mungkinkan untuk menambah alamat IP tanpa merubah
alamat IP pada host atau computer. Dengan demikian akan menghilangkan duplicate
IP tanpa pengalamatan kembali host atau computer.

Keuntungan NAT
-  Menghemat pemakain IP address public dan menghindari resiko duplikasi IP
address
-  Dapat meningkatkan security karena jaringan luar (outside) tidak dapat
menembus jaringan lokal (inside) secara langsung.
-  Memudahkan manajemen jaringan dari proses pengalamatan ulang ketika
berganti ISP.
Kekurangan NAT
-  Ada aplikasi Internet yang tidak dapat berjalan menggunakan NAT
-  Proses translasi dapat menimbulkan delay switching
-  Menghilangkan kemampuan traceability end-to-end IP.

Kegiatan Belajar 12: Konsep Sistem Operasi Jaringan
1.       Pengertian Sistem Operasi
Sistem operasi merupakan sebuah penghubung antara pengguna dari
komputer dengan perangkat keras komputer. Sebelum ada sistem operasi, orang
hanya mengunakan komputer dengan menggunakan sinyal analog dan sinyal digital.
Seiring dengan berkembangnya pengetahuan dan teknologi, pada saat ini terdapat
berbagai sistem operasi dengan keunggulan masing-masing. Untuk lebih memahami
sistem operasi maka sebaiknya perlu diketahui terlebih dahulu beberapa konsep
dasar mengenai sistem operasi itu sendiri.
2.       Pengertian Sistem Operasi Jaringan
Sistem operasi jaringan (Inggris: network operating system) adalah sebuah
sistem operasi yang di install pada komputer server ditujukan untuk menangani
jaringan. Umumnya, sistem operasi ini terdiri atas banyak layanan atau service yang
ditujukan untuk melayani pengguna, seperti layanan File sharing, priter sharing, DNS
Service, Webserver, FTP server, DHCP, Database dan lain sebagainya. 
 • Menyediakan fungsi khusus untuk menghubungkan sejumlah komputer dan
perangkat lainnya ke sebuah jaringan 
• Mengelola sumber daya jaringan 
• Menyediakan layanan keamanan jaringan bagi multiple users
 Sistem operasi jaringan atau sistem operasi komputer yang dipakai sebagai
server dalam jaringan komputer hampir mirip dengan system operasi komputer stand
alone, bedanya hanya pada sistem operasi jaringan, salah satu komputer harus
bertindak sebagai server bagi
komputer lainnya. Di dalam Jaringan komputer terdiri dari :
- Komputer Server adalah komputer yang menyediakan fasilitas
 bagi komputer-komputer lain didalam jaringan.
- Komputer Client adalah komputer-komputer yang menerima
 atau menggunakan fasilitas yang disediakan oleh server.

       A.      Model Sistem Operasi Jaringan
Ada dua model sistem operasi jaringan, yaitu berbasis text atau CLI (Command Line Interface) dan berbasis GUI (Graphical User Interface). 
Berbasis CLI :
·         Linux Ubuntu Server
·         Unix base system
·         Free BSD
·         Fedora core
Berbasis GUI :
·         Novell NetWare
·         Windows  Server 
·         Redhat 9
·         Sun Solaris
Sistem Operasi Workstation/client/desktop
  • Windows XP
• Windows Vista
• Windows 7
• Ubuntu
• Open Suse
• Mandrake 
• Mac OS
 Beberapa service yang biasa dijalankan pada sistem operasi jaringan :
       1.       DHCP (Dynamic Host Configuration Protocol)  Server  
DHCP serveradalah suatu server yang men-assign IP address kepada
client yang meminta IP address  dalam suatu jaringan.
      2.        DNS (Domain Name Server)
Merupakan sebuah aplikasi services yang biasa digunakan di Internet
seperti web browser atau e-mail yang menerjemahkan sebuah domain
name ke IP addressn
      3.        FTP Server (File Transfer Protocol)
Protokol yang berfungsi untuk tukar-menukar file dalam suatu network yang
menggunakan TCP/IP. 
      4.        Webserver
Sebuah perangkat lunak server yang berfungsi menerima permintaan
HTTP atau HTTPS dari klien yang dikenal dengan browser web dan
mengirimkan kembali hasilnya dalam bentuk halaman -halaman web yang
umumnya berbentuk dokumen HTML.
B. Karakteristik Sistem Operasi Jaringan
a. Pusat kendali sumber daya jaringan
b. Akses aman ke sebuah jaringan
c. Mengizinkan remote user terkoneksi ke jaringan
d. Mengizinkan user terkoneksi ke jaringan lain  (misalnya Internet)
                e.Back up data dan memastikan data tersebut tersedia

C. Fungsi Utama Sistem Operasi Jaringan
                a. Menghubungkan sejumlah komputer dan perangkat lainnya ke sebuah jaringan
b. Mengelola sumberdaya jaringan
c. Menyediakanlayanan
d. Menyediakankeamananjaringanbagi multiple users
e. Mudah menambahkan client dan sumber daya lainnnya
f.  Memonitor status dan fungsi elemen – elemen jaringan
g. Distribusi program dan update software ke client
h. Menggunakan kemampuan server secara efisien
i.  Menyediakan tolerasi kesalahan 
D. Jenis Sistem Operasi jaringan
1.  Sistem Operasi Jaringan Berbasis GUI
Adalah Sistem operasi yang dalam proses Instalasinya, user tidak perlu
menghafal sintax – sintax atau perintah DOS atau bahasa pemograman yang
digunakannya.Berikut beberapa contoh Sistem Operasi jaringan berbasis GUI
a. Linux Redhat
b. Windows NT 3.51
c. Windows 2000 (NT 5.0)
d. Windows Server 2003
e. Windows XP
f.  Microsoft MS-NET
g. Microsoft LAN Manager
h. Novell NetWare
2.  Sistem Operasi Jaringan Berbasis Text
Adalah sistem operasi yang proses instalasinya, user diharapkan untuk
menghafal sintax – sintax atau perintah DOS yang digunakan untuk
menjalankan suatu proses instalasi Sistem Operasi Jaringan tersebut,
diantaranya adalah sebagai berikut :
a. Linux Debian
b. Linux Suse
c. Sun Solaris
d. Linux Mandrake
e. Knoppix
f. MacOS
g. UNIX
E. Macam – macam Sistem Operasi Jaringan
                1. WINDOWS (MICROSOFT WINDOWS) 
                2. UNIX
                3. LINUX
4. IBM OS/2
5. MAC OS
6. FREE BSD
7. SOLARIS
8. NOVELL NETWARE
9. WINDOWS NT

kegiatan Belajar 14 : SISTEM OPERASI GNU LINUX SERVER
Proyek GNU ini diluncurkan pada tahun 1984 untuk mengembangkan
sebuah sistem operasi lengkap mirip  UNIX berbasis perangkat lunak bebas:
yaitu sistem GNU (GNU merupakan akronim berulang dari “GNU’s Not Unix”;
GNU dilafalkan dengan “genyu”). Varian dari sistem operasi GNU, yang
menggunakan kernel Linux, dewasa ini telah digunakan secara meluas.Walau
pun sistem ini sering dirujuk sebagai “Linux”, sebetulnya lebih tepat jika disebut
sistem GNU/Linux. Ada salah satu fitur atau kemampuan yang sangat menarik
dari GNU/Linux yang belum ada pada sistem operasi populer lainnya, yaitu
menjalankan sistem operasi dan aplikasi lengkap tanpa menginstalnya di hard
disk. Dengan cara ini dengan mudah kita dapat menggunakan GNU/Linux di
komputer orang lain karena tak perlu menginstalnya (tak perlu mengutak-atik
hard disk dan partisinya).
10 Distro Linux Yang Cocok Untuk Server :
        1.       Ubuntu 
        2.       Red Hat 
        3.       Mandriva
        4.       Xandros
        5.       Suse
        6.       Slackware
        7.       Debian
        8.       Vyatta
        9.       CentOS
       10.   Unbreakable Linux

Kegiatan Belajar 16 : Perancangan dan Pengembangan Jaringan
1. Tahapan Perancangan  dan Pengembangan  Jaringan
Ada banyak cara dan perencanaan pembangunan sebuah jaringan komputer.
Tergantung bagaimana jaringan komputer itu dibangun disesuaikan dengan
kebutuhan dan lingkungan kerja. Dalam operasi jaringan lokal, sebenarnya tidak
membutuhkan perancangan yang komplek, karena pada dasarnya setiap kelompok
jaringan memiliki sepesifikasi sendiri. Meskipun demikian, masih dibutuhkan satu
router yang berfungsi untuk menghubungkan antar-workgroup.
Router tersebut bisa berupa software maupun router hardware. Router software ada
free atau open sources ada juga yang berbayar. Untuk yang berbayar dan yang
beredar di pasaran antara lain Winroute.Router tadi bertugas sebagai penghubung
antara satu kelompok jaringan dengan kelompok jaringan yang lain atau sebagai
penghubung antara jaringan lokal dengan internet. Dalam sistem operasi jaringan
routing sederhana bisa dilakukan tanpa software tambahan.System Operasi Linux
atau Windows 2000/XP bisa melakukan routing antar kelas IP dan bahkan bisa
berfungsi sebagai router penghubung antara jaringan lokal dengan internet.Tahapan
perencanaan yang harus dilakukan antara lain: 
              1.       Perkiraan Jumlah PC
              2.       Menentukan Kelas IP
              3.       Menentukan Range Nomor IP
              4.       Pemberian Nama Kelompok Kerja.
              5.       PC Router
2. Membangun Jaringan Lokal 
Tutorial Cara Membuat Jaringan Komputer LAN secara sederhana dan mudah
dipahami. Bisa dijadikan sebagai referensi untuk para pelajar yang akan mengikuti
uji komptensi jaringan komputer. LAN dapat definisikan sebagai network atau
jaringan sejumlah sistem komputer yang lokasinya terbatas didalam satu gedung,
satu kompleks gedung atau suatu kampus dan tidak menggunakan media fasilitas
komunikasi umum seperti telepon, melainkan pemilik dan pengelola media
komunikasinya adalah pemilik LAN itu sendiri. 
Kesimpulan dari definisi di atas adalah bahwa LAN adalah jaringan dari sejumlah
komputer yang dapat saling berhubungna namun dibatasi oleh lokasi jarak
terterntu. Kalau masalah fungsi sudah pasti, jarigan LAN berfungsi agar komputer
dapat terhubung antara satu komputer dengan komputer yang lain sehingga bisa
bertukar data dan berbagi pakai perangkat keras yang lain. Untuk membuat
sebuah jaringan LAN ada material yang kita butuhkan. Berikut Peralatan atau
material yang dibutuhkan untuk membuat sebuah jaringan komputer LAN : 
1.  Dua atau lebih PC 
2.  Network Card sesuai dg jumlah PC 
3.  Kabel coaxial atau UTP 
4.  Hub bila diperlukan 
5. Terminator 
6. T-Connector 
Langkah-langkah Membuat Jaringan Komputer LAN: 
·         Sebelumnya anda harus mengetahui dahulu tipe jaringan yang ingin anda
gunakan.untuk mengetahui tipe-tipe jaringan komputer silakan anda buka
artike saya terdahulu Mengenal Macam-Macam Topologi Jaringan. 
·         Pasanglah kabel dan network card. Pemasangan kabel disesuaikan dengan
topologi/tipe jaringan yang anda pilih sedangkan pemilihan network card
disesuaikan dengan slot yang ada pada motherboard anda. Bila board anda
punya slot PCI maka itu lebih baik karena LAN card berbasis PCI bus lebih
cepat dalam transfer data. 
·         Bila anda menggunakan tipe bus maka pada masing-masing komputer harus
anda pasang T-Connector yang memiliki dua input. Dan pada komputer yang
hanya mendapat 1 input pada input kedua harus dipasang terminator kecuali
bila anda membuat jaringan berbentuk circle(lingkaran) dimana semua
komputer mendapat 2 input. Misalnya komp1,komp2,komp3 berjajar maka t-
conncector pada komp1 dipasang terminator dan kabel ke komp2. Pada
komp2 dipasang kabel dr komp1 dan kabel ke komp3. Sedangkan komp3
dipasang kabel dr komp2 dan terminator. 
·         Bila anda memilih tipe star maka masing-masing kabel dari komputer
dimasukkan ke dalam port yang tersedia di hub. Dan bila anda ingin
menghubungkan hub ini ke hub lainnya anda gunakan kabel UTP yang
dimasukkan ke port khusus yang ada pada masing-masing hub. 
Langkah selanjutnya dadalah sebagai berikut : 
Pilih Sistem Operasi yang sesuai, Mis : Windows atau Linux Persiapkan Komputer
Server yang memadai, sesuai dengan jumlah klien. Pilih Jenis Jaringan, Mis:
Jaringan Kabel atau Wireless. 

Alat – Alat yang dibutuhkan dalam membuat jaringan LAN : 
1.  PC Server 
2.  OS (Operating System) 
3.  Lan Card (untuk jaringan kabel) atau Card WLAN (U/ Wireless) 
4. Kabel UTP Cat 5 (u/ jaringan Kabel) 
5. Access Point (U/ Jaringan Wireless) 
6. Switch atau Hub (u/ Jaringan Kabel) 
7. RJ 45 (u/ jaringan kabel) 
8. Pemotong kabel / Crimping Tool (u/ jaringan Kabel) 
9. Tester kabel (u/ Jaringan Kabel) 

Langkah terakhir adalah setting control panel network conection 
1.      Setting network connection di controlpanel>networkConection 
2.      Klik kanan local Area Conection pilih properties 
3.      Pilih TAB General pilih internet protocol (TCP/IP) pilih prporties 
4.      Pilih use the following Ip adress 
5.      Masukan IPadress : 192.168.0.1 subnet mask : 255.255.255.0 
6.      pilih OK 
7.      Klik kanan mycomputer pilih properties  
8.      pilih TAB ‘Computer Name’ pilih tombol ‘change’ 
9.      di member of pilih ‘workgorup’isi apasaja misal ‘Beres’ 
10.    Isi ‘Computer Name’ apasaja misal ‘User 1′ 
11.    Pilih ‘OK’ atomatis windows merestart 
12.    Lakukan hal demikian di komputer lain dengan syarat ‘Computer Name’ harus
berbeda dan Ip address harus berbeda yang lainya harus sama, misal dikomputer
lain ‘computer name’ di isi ‘user 2′ dan ip addressnya : 198.168.0.2 untuk ip adress
yang harus berbeda cuma digit terakhir yang lainya harus sama. Digit terakhir pada
nomor IP address yaitu nomor untuk mengidentifikasi alama sebuah komputer.ata

catatan: konfigurasi di atas belum bisa untuk online, hanya bisa komunikasi antar PC
yang terhubung, selanjutnya akan dibahas bagaimana komputer2 dalam jaringan
LAN dapat terhubung ke internet .

Kegiatan Belajar 18 : Tahapan Metode Rekayasa Sistem Jaringan Komputer 
Tahapan rekayasa meliputi perencanaan, analisis, perancangan, pembangunan,
penerapan, evaluasi, pemeliharaan, dan pengembangan jaringan komputer.

1. Perencanaan
Tahap awal ini berkaitan dengan visi, misi, tujuan, dan kebijakan organisasi sehingga
muncul rencana RSJK. Terdapat beberapa orientasi.
·         Organisasi: berkaitan dengan citra organisasi, etos kerja, kinerja, dan kontrol organisasi.
·         Ekonomis : berkaitan dengan efisiensi, produktivitas, dan penghematan.
·         Teknis : berkaitan dengan keamanan data, integritas, kinerja, kemudahan, dan
fleksibilitas.
2. Analisis
Tahapan ini merupakan langkah pemahaman sistem yang ada, identifikasi masalah,
identifikasi kebutuhan, dan analisis yang berkaitan dengan pergerakan data dan
informasi melalui survey dan studi kelayakan.
•  Studi Literatur.
Pengumpulan data dengan cara mengumpulkan literatur, jurnal, paper dan
bacaan-bacaan yang ada kaitannya dengan perekayasaan sistem jaringan
komputer metode lainnya.
•  Site Survey
Kegiatan dalam Site Survey mencakup observasi dan wawancara secara
langsung ke lokasi dimana kita akan melaksanakan perancangan jaringan
komputer. Hal ini bertujuan untuk memperoleh data yang paling akurat tentang
kondisi yang ada saat ini. Dalam proses Site Survey, dilakukan
pendokumentasian hal-hal penting yang berkaitan dengan proses analisa sistem,
seperti: jumlah pengguna,  aplikasi yang dibutuhkan nantinya,  pengguna dan
peralatan yang dibagi pakai, kebutuhan bandwidth, tingkat keamanan jaringan,
seberapa penting jaringan dibutuhkan, koneksi wireless.
3. Perancangan / Selection  and Design
yaitu  memilah dan memilih perangkat yang akan digunakan untuk  rekayasa sistem
setelah dilakukan analisa.  Dalam  tahap   ini    juga   dilakukan pendesainan   sistem
jaringan dengan membuat prototype. Langkah-langkah yang dijalankan diantaranya :
·         Pemilihan perangkat   – perangkat  yang akan digunakan dalam jaringan tersebut;
·         Pembuatan desain jaringan yang lebih mutakhir meliputi topologi fisik dan topologi logis;
·         Mengidentifikasi kelemahan desain sejak dini;
Pembuatan    dan   pengujian  prototype, menggunakan Packet Tracert untuk
pembuatan prototype  topologi fisik dan topologi logis, menggunakan Virtual Box
untuk pembuatan prototype file server Hal-hal yang berkaitan dengan tahap
perancangan adalah : Karakteristik dan mekanisme pergerakan data / informasi.
Contoh : berikut adalah model Perancangan Jaringan LAN
4. Topologi
Dalam kaitannya dengan konfigurasi, tipe LAN dibagi menjadi dua bagian :
1.  Kaitan administrasi antar node, jaringan server-base dan jaringan peer-to-peer.
2.  Kaitan fisik dan logik antar node, ditentukan oleh bagaimana logika/fisik data  
Melewati jaringan yang dibedakan oleh arsitektur jaringan berupa Ethernet, Token-
Ring atau FDDI dll, dan tipe logik jaringan bus, ring atau star.
5. Arsitektur Jaringan
Arsitektur Jaringan terdiri dari perkabelan, topologi, media metoda akses dan format
paket. Arsitektur yang umum digunakan dalam jaringan adalah berbasis kabel
elektrik, melalui perkembangan teknologi optik kini banyak digunakan juga serat
kabel optik sebagai media alternatif beserta kelebihan dan kekurangannya.
 Arsitektur Jaringan berada pada masa kondisi transisi. ARCnet, Ethernet dan Token-Ring merupakan salah satu contoh arsitektur lama yang akan segera digantikan dengan arsitektur lain dengan kecepatan yang lebih tinggi.   

Kegiatan Belajar 20 : Aplikasi Ubuntu
A. Nautilus – File Manager Ubuntu
Ringan dan Ringkas! Itulah fitur yang diusung oleh Nautilus yang sudah lama
menemani Desktop Gnome sebagai file manager. Fitur–fitur yang dimilikinya
memiliki kelebihan dibandingkan dengan file manager di beberapa sistem operasi
lainnya.
1. Mengaktifkan Nautilus
Ada dua cara untuk mengaktifkan nautilus, yaitu :
1)  Klik menu Places dan pilih salah satu item yang ada di sana.
2) Tekan ALT+F2 dan ketikkan nautilus kemudian tekan Enter.
2. Optimalkan Setting Nautilus
Secara standar  nautilus  telah terseting sesuai dengan kemudahan pengguna, ada
aiknya beberapa pengaturan tambahan perlu dilakukan untuk lebih  memudahkan
pengguna. Pengaturan ini bersifat relatif (tidak mesti harus dilakukan). Untuk
melakukan perubahan pengaturan klik menu Edit → Preferences.
3. Operasi File atau Folder
1) Menyalin Data (Copy)
Klik kanan pada file atau folder yang bersangkutan dan pilih  Copy  atau tekan
tombol CTRL+C.  Untuk menempelkan data yang telah disalin tadi kemudian ke
folder tujuan lalu klik kanan pada panel file (sebelah kanan) dan pilih Paste atau
tekan tombol CTRL+V.
Ketika proses menyalin data berlangsung maka akan muncul window progress
yang diperlihatkan gambar N.4 seperti dibawah ini.

2) Memindah Data (move)
Klik kanan pada file atau folder yang bersangkutan dan pilih Cut atau
tekan tombol CTRL+X, untuk menempelkan klik kanan pada area kosong di panel
file dan pilih Paste atau tekan tombol CTRL+V.
3) Menghapus Data (Delete)
Menghapus data ada dua jenis :
·         Memindahkan ke Tong Sampah atau Wastebasket  (file yang terhapus  bisa
dikembalikan) Klik file atau folder yang bersangkutan dan klik kanan pilih
Move to Trash atau tekan tombol Del pada Keyboard.
·         Menghapus secara permanen (file terhapus tidak bisa dikembalikan lagi). Klik
file atau folder yang bersangkutan dan klik kanan pilih  Delete  atau tekan
tombol SHIFT+DEL.
4) Mengembalikan data yang terhapus dari Tong Sampah
Jika Anda ingin mengembalikan file yang telah terhapus, klik kanan pada file yang
bersangkutan dan pilih Restore, dan jika ingin menghapus permanen pilih Delete
Permanently. Untuk mengosongkan isi Tong Sampah, klik tombol  Empty Trash
pada pojok kanan atas.
5) Mengganti Nama File atau Folder 
Klik file atau folder yang bersangkutan dan klik kanan pilih  Rename  atau tekan
tombol  F2  setelah file atau folder tersorot. Tekan  Enter  jika sudah selesai
mengganti nama file. 
6) Menampilkan File atau folder tersembunyi
Pada sistem operasi GNU/Linux, file atau folder hidden ditandai dengan nama file
yang ada “titik” di depannya (misal :  .config). Untuk memunculkan file hidden klik
menu  View  →  Show hidden Files  atau tekan tombol  CTRL+H. Untuk
menyembunyikan lagi lakukan hal yang sama. Gambar N.6 merupakan contoh
folder home dengan menampilkan file dan folder yang hidden.
7) Mencari File atau Folder
Sebelum melakukan pencarian file atau folder, Anda harus masuk ke folder di
mana kira-kira berkas yang Anda simpan. Setelah itu klik  toolbar  pencarian file
(lihat gambar N.7). Selanjutnya ketik nama berkas yang ingin Anda cari pada teks
Search dan tekan Enter untuk memulai proses pencarian. Beberapa file ditemukan
dengan kata kunci pencarian “ubuntu”
8) Filter Nama file atau folder
9) Kompres/Ekstrak File atau Folder
4. Removeable Media di Ubuntu
Removeable media di Ubuntu berupa:
           a.       CD/DVD ROM
           b.       Flashdisk/Harddisk Eksternal
5.Beberapa fitur-fitur menarik Nautilus
1) File pdf, gambar, music ditampilkan otomatis.
2) Tab-tab pada daftar file.
3) Bookmark Folder favorit sehingga cepat diakses.
4) Mounting file arsip (.tar.gz, .iso, dll) sebagai drive.
5) Script-script yang bermanfaat untuk nautilus.
6. Running Nautilus sebagai Root

           B.       Gedit, text editor standar Ubuntu
Gedit  adalah aplikasi  default text-editor  dari  Ubuntu  khususnya desktop  gnome.
Jika di windows anda mengenal  notepad  sebagai text-editor, maka di  Ubuntu
dikenal  gedit. Sepintas hanya terlihat seperti text editor sederhana untuk  editing
dasar. Pada kenyataanya gedit lebih powerfull, selain sebagai peng-edit dokumen
juga sebagai peng-edit source code  bagi developers atau  programmers  karena
menyediakan fitur-fitur serta  plugins. Langsung saja,  gedit  bisa diakses dengan
beberapa cara berikut.
1)      Snippets
Plugin  ini dapat mempercepat kerja para  programmer,  snippets  dapat
memasukkan code yang sering digunakan pada  gedit  dengan cepat . Dengan
menekan tombol  <tab>pilihan  snippets  yang akan dimasukkan (tergantung  text
trigger yang diketikkan). Dalam plugin ini sudah tersedia snippets untuk beberapa
bahasa pemrograman seperti  css, javascript, html  dan  ruby. Anda juga dapat
menambahkan sendiri  snippets  yang diinginkan, pilih menu  Tools  →  Manage
Snippets.
2)      File Browser
Ini merupakan plugin yang sangat baik, dengan menampilkan sebuah file browser di  sidebar  sebelah kiri (gambar GD.2), tekan F9 untuk mengaktifkan.  Plugin  ini hampir mirip  file browser milik Dreamweaver atau Textmate. Plugin  ini terkoneksi dengan nautilus (explorer gnome/ubuntu), artinya Anda bias menghubungkannya
melalui  FTP, SFTP, SSH, Windows Share  dan lain-lain. Anda hanya perlu
mengaktifkan plugin ini, dengan cara yang telah dijelaskan di atas.
3)      Session Saver
Sebuah  plugin  yang sangat berguna, khususnya jika Anda bekerja pada suatu
proyek dan memerlukan  multiple file  yang dibuka secara bersamaan. Dengan
plugin  ini  session  bisa di simpan  (save)  dan di  load, dari menu  File →  Saved
session.

4)      Color Picker
Bagi Anda yang sedang belajar  web  dan pemrogramannya atau seorang  web
developer. Mungkin  plugin  ini akan sangat berguna, tentunya akan terasa
menyusahkan bila harus menemukan nilai  hexa decimal  suatu warna. Namun,
dengan  color picker  ini anda cukup mengklik apapun di desktop dan anda akan
segera melihat Hue, Saturation, Nilai RGB kode dan kode Hex untuk warna yang
diklik sebelumnya. Klik tombol memasukkan dan warna itu akan dimasukkan. 
5)      Document Words Completion
Plugin  ini memiliki fungsionalitas sebagai  auto-complete  bagi  gedit. Ketika Anda
sedang mengetik,  plugin  ini akan melengkapi huruf yang barusan anda ketik,
berdasarkan huruf yang muncul atau telah ada sebelumnya di dokumen yang
sama. Anda dapat  mengkon figurasikannya ke  auto-complete  atau memberikan
saran ketika menekan Ctrl+Enter.
Masih banyak lagi  plugin  yang disediakan oleh  gedit, jika Anda adalah seorang
yang selalu ingin mencoba sesuatu yang baru, anda bisa menemukan pluginplugin
yang sesuai bagi anda sendiri. Sebenarnya, tidak banyak pengguna gedit yang
mengetahui bahwa gedit dapat mendukung banyak sekali fungsionalitas melalui
plugins. Mudah-mudahan, dengan Anda menyadari bahwa gedit lebih dari apa yang terlihat sekilas. Antara keberadaan plugin dan fitur yang powerfull, gedit bias diandalkan
dalam dunia developer sebagai text editor utama.

            C.      Pemutar Multimedia di Ubuntu
1.       Rhythmbox
2.       Audacious
3.       Exaile
4.       Amarok
5.       Totem Movie Player
6.       VLC Media Player
7.       Gnome Mplayer
            D.     MMC, Multimedia Converter GNU/Linux
Mobile Media Converter  adalah suatu aplikasi yang sanggup meng-convert  file-file
music seperti MP3 audio, WMA, OGG audio, WAV audio, MPEG video, AVI video,
WMV, FLV, AMR audio dan 3GP video menjadi suatu file yang Anda inginkan dan
lebih baik lagi apabila diconvert ke file yang opensources (stop pembajakan).
             E.      Cheese – Aplikasi Webcam GNU/Linux
Banyak orang menggunakan fasilitas  webcam  di laptopnya, entah itu untuk
megcapture  foto dirinya ataupun merekam pertunjukannya. Maka dari itu  Cheese
adalah aplikasi berbasis  GNU/Linux  yang dibuat untuk memfasilitasi itu semua.
Dengan penggunaan yang tidak rumit dan sangat sederhana, cheese dapat menjadi
salah satu aplikasi webcam yang bisa diandalkan.
             F.       K3B – Disc Burner GNU/Linux yang Powerfull
K3B  aplikasi  Disc Burner  secara  default  tidak terinstall dalam desktop  Gnome
Ubuntu, melainkan terdapat pada versi  KDE  (Kubuntu), namun pengguna Gnome
juga dapat menikmati K3B pada desktop Gnome, begitulah kehebatan GNU/Linux, di
mana aplikasi antar desktop manager bisa berjalan dengan baik, seolah-olah mereka berjalan pada desktop manager mereka sendiri.  K3B  direkomendasikan karena
memiliki banyak fitur untuk pengguna GNU/Linux.
Dalam bahasan ini penulis mencoba membahas beberapa fitur standar yang sering
digunakan.
G.   Clamav – Antivirus untuk GNU/Linux
1. Seberapa penting Antivirus di GNU/Linux?
Sering terdengar bahwa salah satu kelebihan sistem operasi  GNU/Linux  adalah
“kebal” terhadap serangan virus! Lantas buat apa memasang antivirus di GNU/Linux?
Ada beberapa alasan yang mendasari kenapa diperlukan antivirus di  GNU/Linux
sebagai berikut:
1) Jika komputer yang digunakan memiliki sistem operasi lebih dari satu (salah
satunya adalah Windows). Penulis pernah membaca sebuah artikel tentang  virus
yang bisa menginfeksi file executable multi operation system  (Windows, GNU/Linux
dan Mac).
2) Scan  flashdisk  yang sering dipakai di  Windows, sehingga bisa mencegah
penyebaran virus di Windows dan bekerja lebih nyaman. Dengan dua alasan di atas antivirus  di lingkungan  GNU/Linux  juga perlu mendapat perhatian. Saat ini sudah
banyak vendor-vendor  antivirus windows  yang menciptakan  antivirus  untuk
GNU/Linux, mulai dari  AVG,  Eset Antivirus  dan yang lainnya. Kali ini penulis
mengulas antivirus yang lisensinya  sesuai dengan GNU/Linux yaitu General Public
License (GPL),  antivirus  ini dikenal dengan nama  ClamAV.  ClamAV  masih
merupakan antivirus yang bekerja di  mode command line, penulis yakin banyak
pemula GNU/Linux yang tidak suka dengan hal ini, sehingga versi grafis atau GUI dari ClamAV yaitu KlamAV dibuatkan. Untuk memulai
instalasi antivirus ini, ketikkan perintah berikut pada terminal:
$ sudo apt-get install klamav
Perlu diketahui,  KlamAV  tidak mempunyai fitur  On Access Scanner  (realtime
scanner) seperti  antivirus  yang sering ditemukan di Windows,  KlamAV  hanya bisa
melakukan proses scanning pada file atau folder.
H. Gkamus – Aplikasi kamus elektronik di Ubuntu
Gkamus  merupakan aplikasi kamus bahasa Inggris  – Indonesia atau sebaliknya.
Aplikasi ini sangat mudah digunakan dan bisa dimodifikasi sesuai keinginan Anda
karena program  Gkamus  ini bersifat  opensources.  Gkamus  diciptakan oleh orang
Indonesia sendiri dengan menggunakan bahasa C & GTK serta tersedia sourcenya
dalam bentuk .exe, rpm atau deb file. Pada kesempatan kali ini penulis akan
memberikan cara installan Gkamus dan penggunaannya di Ubuntu.
            I.        Wammu, PC Suite di GNU/Linux
Wammu adalah aplikasi mobile phone manager yang menggunakan gammu sebagai
basisnya. Jadi bisa dikatakan wammu  adalah GUI  dari  gammu. Wammu  fungsinya
seperti  PC suite  untuk  nokia  atau  phone tools  untuk  motorola. Fiturfitur yang
disupport oleh wammu adalah menerima dan mengirim SMS, phonebook, calendar,
todo list,  notes  dan  call/receive call (recent). Sebagian besar mobile phone  sudah
disupport oleh wammu.
             J.         Ksnapshot, screen capture di GNU/Linux
Ksnapshoot merupakan aplikasi  desktop capture,  istilah mudahnya yaitu aplikasi
untuk mengambil  screenshot  area  desktop  maupun seluruh isi komputer Anda
yang berbasis grafik.  Tool  ini sangat berguna sekali untuk kebutuhan pelengkap
media ajar yang ada pada e-book termasuk e-book yang Anda baca sekarang ini.
Bahkan juga berguna hanya untuk ajang  show-off  tampilan desktop keren Anda.
Paket ini bisa Anda temukan di  Ubuntu Software Center  dengan nama paket
ksnapshot, atau bisa juga melalui install terminal sudo apt-get install ksnapshot.

Sekian informasi yang dapat saya sampaikan ... Semoga bermanfaat

Rangkuman pemrograman web semester 2

RANGKUMAN MATERI PEMROGRAMAN WEB KELAS X SEMESTER GENAP  DAN KB GENAP

Kegiatan Belajar  2 : Menyajikan Komponen Entri Pilihan

1.)  Komponen input file
Komponen input file berfungsi untuk memasukan data file yang dibutuhkan
kedalam sistem web yang dibuat. Format tag  HTML-nya adalah sebagai 
berikut :
 <input type=file name=name accept=mime type list>
2.)   Komponen radio button
Pada form input radio button hanya ada satu pilihan yang terseleksi,tidak bisa
digunakan untuk multiple answer. Format umum tag HTML dari  Form Input
Radio Button adalah sebagai berikut :
 <input type=radio name=name value=value>
<input type=radio name=name value=value checked>
3) Komponen chexbox
Komponen chexbox memiliki fungsi yang hampir sama dengan radio button,
yaitu untuk menentukan pilihan. Namun pada chexbox dapat digunakan untuk
memilih lebih dari satu jawaban (multi answer). 
<input type=checkbox name=name value=value>
<input type=checkbox name=name value=value checked>
4) Komponen Input Image
Komponen input image bertujuan untuk memasukan file gambar yang
dibutuhkan oleh sistem web, misalnya saja file gambar foto.jpg. Format tag
HTML dengan atribut image adalah sebagai berikut :
 <input type=image name=name src="url">
<input type=image name=name src="url" align="alignment">
5)  Komponen select
Komponen input dengan tipe ‘select’ adalah  komponen input dengan banyak
pilihan nilai dan hanya memungkinkan untuk memilih 1 alternatif opsi pilihan.
Istilah lain dari bentuk komponen ini adalah combo box atau list box. Contoh
penggunaan komponen ini adalah pemilihan data agama, jurusan, pekerjaan,
dan sebagainya. Format umum Penulisan komponen select adalah sebagai
berikut :
  <select name=”name”>
  <option value="nilai1"> nilai1 </option>
  <option value=" nilai2"> nilai2 </option>
  <option value=" nilai3"> nilai3 </option>
</select>
6) Komponen datalist
Komponen datalist merupakan elemen form baru pada HTML5. Datalist
digunakan untuk membuat daftar list. Komponen datalist memberikan dukungan
autocomplete dasar untuk pilihan pada field input. Komponen datalist
merupakan pengabungan antara list dan field input dengan atribut
autocomplete. Saat membuat pilihan  pada datalist, bila terdapat huruf/item
yang sama dengan  data pada data list maka akan muncul item yang cocok
(fungsi autocomplete bekerja).
Format umum Penulisan komponen datalist adalah sebagai berikut :
 <input list="list">
 <datalist id="id">
  <option value="nilai1">
  <option value=" nilai2">
  <option value=" nilai3">
 </datalist>

Kegiatan Belajar  4  : Menyajikan Cascading Style Sheet untuk   
Memformat Tampilan Teks
Agar lebih menarik, mudah dalam hal  pengaturans serta editing, teks pada
sebuah halaman web dapat diberikan sytle dalam kemasan CSS. Pengaturan
style tersebut meliputi banyak properti, diantaranya adalah pewarnaan,
pemilihan font, spasi dan lain sebagainya.
Color              > Mengatur warna dari teks
Direction         >Menentukan arah tulisan/teks
letter-spacing   > Menambah ataupun mengurangi spasi antar karakter dalam teks
line-height        > Mengatur  tinggi baris teks
text-align          > Menentukan batas teks secara horisontal
text-decoration > Menentukan dekorasi/hiasan pada teks
text-indent        > Menentukan jarak inden dari baris pertama dalam teks-blok
text-shadow     >  Menentukan efek bayangan pada teks
text-transform   >  Mengatur huruf besar-huruf kecil dari teks
unicode-bidi     >  Untuk mengeset unicode
vertical-align     >  Menentukan batas teks secara horisontal
white-space      >  Menentukan penulisan white-space pada elemen
word-spacing    >  Menambah ataupun mengurangi spasi antar kata dalam teks
1)  Pengaturan warna pada teks/color
CSS dapat terapkan untuk mengatur warna dari teks. Pengaturan warna teks
dengan CSS dapat menggunakan nilai warna sebagai berikut :
·         nilai HEX  misalnya, "#ff0000"
·         nilai RGB misalnya, "rgb(255,0,0)"
·         nama dari warna tersebutmisalnya "red"
Format penulisan untuk pemberian warna pada text menggunakan CSS adalah
sebagai berikut :
 selector {color:nilai warna}
2)  Pengaturan spasi antar karakterf/letter-spacing
Salah satu style dari CSS adalah letter-spacing yang dapat digunakan untuk
memberikan jarak (spasi) antar karakter atau huruf. Format penulisan CSS
untuk pengaturan jarak (spasi) antar karakter atau huruf adalah sebagai  
berikut :
  selector { letter-spacing:nilai spasi;}
3)  Pengaturan bentuk-bentuk teks/decoration
Pengaturan bentuk teks menggunakan properti text-decoration bertujuan untuk
mengatur atau menghapus dekorasi dari  teks. Format penulisan CSS untuk
mengaturan dekorasi teks  adalah sebagai berikut :
 selector {text-decoration : nilai text-decoration }
4)  Pengaturan spasi antar kata/word-spacing
Salah satu style dari CSS adalah word-spacing yang dapat digunakan untuk
memberikan jarak (spasi) antar kata. Format penulisan CSS untuk pengaturan
jarak (spasi) antar karakter atau huruf adalah sebagai berikut :
  selector { word-spacing:nilai spasi;}
Besarnya nilai spasi dapat ditentukan dalam satuan cm maupun px
5)  Pengaturan jarak indentasi paragraph/text-indent
Text-indent menentukan jarak inden dari baris pertama dalam teks-blok,
sehingga teks pada baris pertama terlihat lebih menjorok kedalam dibanding
teks pada baris yang lain.  Format penulisan untuk pengaturan jarak indentasi
text adalah sebagai berikut :
selector { text-indent:nilai indent}
Besarnya nilai spasi dapat ditentukan dalam satuan cm maupun px
5)  Pengaturan jarak indentasi paragraph/text-indent
Text-indent menentukan jarak inden dari baris pertama dalam teks-blok,
sehingga teks pada baris pertama terlihat lebih menjorok kedalam dibanding
teks pada baris yang lain.  Format penulisan untuk pengaturan jarak indentasi
text adalah sebagai berikut :
selector { text-indent:nilai indent}
Besarnya nilai spasi dapat ditentukan dalam satuan cm maupun px
6)  Pengubahan huruf besar dan huruf kecil dari sebuah teks/text- 
     transform
Teks-transform properti digunakan untuk menentukan huruf besar dan kecil
dalam teks. Format penulisan CSS untuk pengaturan text indent adalah
sebagai berikut :
 selector { text-transform:nilai text transform}
 Nilai text transform dapat diisi dengan uppercase,lowercase, capital. Pada
listing kode berikut terlihat CSS dituliskan dalam bentuk CLASS p.besar, p.kecil
dan p.kapital. Hal ini bertujuan untuk memberikan pengaturan yang berbeda
pada paragrafnya.
7)  Pemberian efek bayangan pada teks/Text shadow
Text-shadow digunakan untuk memberikan efek bayang pada sebuah teks.
Berikut adalah format penulisan CSS dengan text-shadow
 Selector { text-shadow: koordinatX koordinatY  
 nilaiWarnaTeksBayangan;}
8)  Pengaturan Text Alignment
Properti text-align digunakan untuk mengatur alignment horizontal teks. Teks 
dapat ditulis rata kiri, rata kanan, rata kanan kiri ataupun ditulis center. Ketika
text-align diset “justify", setiap baris memiliki lebar yang sama, dan margin kiri
dan kanan lurus (seperti di majalah dan surat kabar). Format penulisan CSS
untuk text alignment
 selector {text-align:nilai text-align;}

Kegiatan Belajar  6 : Penerapan CSS pada elemen tabel
1)  Konsep dasar model box
Pada dasarnya elemen dari HTML adalah model box. Istilah model box ini
digunakan pada saat membahas desain dan layout. Model box memungkinkan
untuk membuat border disekeliling elemen dan space elemen yang saling
berhubungan. Model box pada elemen HTML dapat digambar sebagai berikut :

2)  Pengaturan border tabel
CSS dapat digunakan untuk memformat border atau garis tepi dari sebuah
tabel. Format yang dapat dilakukan meliputi  jenis garis (dotted, solid, dan lain-
lain), warna border, ketebalan garis tepi dan sebagainya. Demikian pula warna
dari sebuah sel, dapat diatur dengan CSS.
3)  Pengaturan lebar dan tinggi tabel
Lebar dan tinggi dari sebuah tabel didefinisikan dalam property width dan height
Contoh berikut ini mengatur lebar tabel 100% dan tinggi dari elemen th adalah 
50px.
4)  Pengaturan text-align pada tabel
Teks dalam tabel diatur  dengan properti.text-align dan vertical-align . Nilai dari
properti text-align untuk horizontal alignment adalah left, right, atau center.
5)  Pengaturan padding tabel
Padding adalah jarak antara isi atau content, berupa teks ataupun gambar
dengan batas dalam dari sel tersebut. Style padding ini dapat diterapkan pada
elemen HTML <td> (kolom).  Ukuran yang digunakan dapat berupa cm, atau px
(piksel). Property style untuk pengaturan padding yang mengelilingi content
adalah td{ padding:15px; } 
6)  Pengaturan warna pada table
Pewarnaan pada tabel dapat digunakan untuk mengatur warna pada
teks,background maupun border.
table, td, th
{ border:1px solid green; }

Kegiatan Belajar 8 : Pengenalan Javascript
Javascript merupakan bahasa yang dapat digunakan untuk mengolah
halaman web.  Program javasacript dapat ditempatkan bersamaan dengan file HTML
ataupun secara terpisah dalam file tersendiri. Javascript berbeda dengan Java yang dalam implementasinya di HTML menggunakan tag yang lain dari Javascript.
Komentar diperlukan dalam program untuk membantu dalam
pengembangan aplikasi selanjutnya.

Kegiatan Belajar 10 : Memahami Penggunaan Array
Array,  adalah  satu variabel yang dapat berisi banyak data yang independent.
Data yang disimpan diberikan  indeks  tertentu atau menggunakan  nomer urut
mulai dari 0.Indeks ini  nantinya dapat digunakan  untuk mengakses data yang
disimpan dalam array tersebut.
JENIS-JENIS ARRAY
Array Multidimensi
Array yang hanya berisikan nilai-nilai tunggal disebut sebagai array monodimensi
atau unidimensi. Berikut merupakan ilustrasi dari array monodimensi tersebut.
Array Asosiatif
Indek dalam array selain ditentukan secara  otomatis  oleh sistem dan selalu
dimulai dari 0, juga dapat dimodifikasi dengan menggunakan kata (string) atau
nilai tertentu. Tabel dengan indeks termodifikasi ini kita kenal dengan nama array
asosiatif. Berikut adalah ilustrasinya.
Kegiatan Belajar 12 : Memahami Penerapan Struktur Kontrol Perulangan
Perulangan merupakan struktur yang memungkinkan untuk menjalankan kode
program yang sama beberapa kali dengan menggunakan suatu kondisi tertentu.
Perulangan dalam javascript memiliki tiga bentuk, yakni perulangan for, while dan
do-while.

Perulangan for
Perulangan ini memiliki bentuk sebagai berikut :

for ( inisialisasi; kondisi; peubah ) {
  baris program 1;
  baris program 2;
  …
}

Perulangan while 
Perulangan ini memiliki bentuk sebagai berikut :
while ( kondisi ) {
    kode program yang ingin dijalankan berkali-kali;
}
Perulangan do-while
Perulangan ini memiliki bentuk sebagai berikut :
do {
    kode program yang ingin dijalankan berkali-kali;
} while( kondisi );

Kegiatan Belajar 14 : Pemrograman Berorientasi Obyek
Pemrograman Berorientasi Obyek (PBO)
Pemrograman berorientasi obyek adalah sebuah paradigma dalam
pemrograman yang  mengelompokkan fungsi, prosedur, variabel ataupun
konstanta terkait dalam satu kesatuan  (kelas) seperti obyek dalam dunia nyata.
Obyek sendiri merupakan wujud dari kelas, secara umum dikenal dengan nama
instan.  Teknik-teknik dalam pemrograman ini merupakan pengembangan dari
teknik sebelumnya seperti modularitas, polimorfisme, dan enkapsulasi. Saat ini
ada banyak bahasa pemrograman yang telah mendukung pemrograman
berorientasi obyek ini, seperti C++, C#, Java, Javascript,  PHP,  Python, Ruby,
dan Objective C. 
 
Kegiatan Belajar 16 : Navigasi Halaman Web
Navigasi Halaman
Navigasi secara umum dapat digunakan untuk menunjukkan perpindahan dari
satu titik ke titik yang lain. Dalam hal ini perpindahan yang dimaksud adalah
perpindahan dalam  satu halaman ataupun antar halaman web. Wujud dalam
halaman web yang tampak  adalah dalam bentuk link (tekstual), tombol dan
gambar (grafis). Selain menggunakan HTML, navigasi pada halaman web juga
dapat diwujudkan dengan menggunakan program Javascript.
 Perancangan navigasi untuk suatu website dapat juga dikenal dengan istilah
pembuatan sitemap. Penggambarannya dilakukan dengan terlebih dahulu
menentukan halaman utama web, kemudian menentukan link-link apa saja dari
yang ada di halaman tersebut dan mengaitkannya. Berikut ini merupakan salah
satu contoh bentuk rancangan sitemap.
·         Navigasi secara umum dapat digunakan untuk menunjukkan perpindahan
·         dari satu titik ke titik yang lain.
·         Selain menggunakan HTML, navigasi pada halaman web juga dapat
·         diwujudkan dengan menggunakan program Javascript.
·         Perancangan navigasi untuk suatu website dapat juga dikenal dengan
·         istilah pembuatan sitemap.
·         Sitemap ini nantinya dapat dijadikan panduan ataupun arah bagi
·         programmer web dalam mengembangkan aplikasinya. 
·         Bagi  user  , sitemap  dapat  memberikan  gambaran secara menyeluruh
·         tentang web yang sedang dikunjungi.
·          jQuery merupakan salah satu librari yang dapat digunakan untuk
·         menerapkan AJAX ini dengan perintah-perintah yang lebih sederhana.
Kegiatan Belajar 18 : Penerapan Pustaka Eksternal
Penerapan Pustaka Eksternal
Selain menyediakan pustaka bawaan, pada pemrograman Javascript juga
dimungkinkan untuk menggunakan pustaka dari pengembang  (programmer)
Javascript lainnya. Pustaka eksternal sebenarnya adalah program Javascript
seperti umumnya yang dikembangkan oleh perorangan atau instansi agar dapat
digunakan oleh orang atau instansi lainnya. Ada banyak pustaka Javascript yang
telah dikembangkan, seperti Dojo, Ext JS, YUI, dan jQuery. Bentuknya ada yang
bersifat terbuka dan tertutup  tergantung dari pengembangnya.  Adanya
penambahan pustaka eksternal ini akan dapat menambah fitur dari halaman web
yang dihasilkan. Selain itu juga dapat memberikan kemudahan dalam
pengembangan karena adanya penyederhanaan sejumlah operasi umum dalam
Javascript, seperti fungsi-fungsi untuk mengakses obyek ataupun menjaga
kompatibilitas antar browser.

   Sekian dari sya semoga bermanfaat.